ARTICLE

Thu - Aug 10, 2017 / 3344 /

11 Tips Untuk Jadi Ayah Idaman Bagi Anak Perempuan Kesayangan Anda (1)

Bagi laki-laki, menikah memang bukanlah hal yang mudah. Jelas, persiapan finansial dan mental menjadi alasan pertama bagi para laki-laki. Tapi setelah semua alasan ini selesai dan laki-laki merasa siap, sebenarnya ada satu lagi yang harus laki-laki perhatikan. Ya, persiapan untuk memiliki buah hati, terutama anak perempuan. Sebab, mengurus anak perempuan akan menjadi hal tersulit yang pernah laki-laki hadapi nantinya.

Konon, mengasuh anak perempuan memang lebih susah daripada anak pertama. Sebagai ayah, tentu Anda atau suamimu kelak harus bisa menempatkan dirinya menjadi apapun yang anakmu kehendaki. Anda harus menjadi ayah, pengasuh, teman, pelindung, dan sebagainya. Tapi tenang, nggak usah takut atau khawatir dengan hal ini, karena sesungguhnya menjadi apapun bagi anak perempuan itu mengasyikkan. Sebagai gambaran, mungkin kelak Anda akan mengalami beberapa hal ini bersama anak perempuanmu.

1. Kamu harus menuruti tumbuh kembangnya sebagai wanita. Rela menjadi objek pelatihannya tentang ‘rias wajah’

2. Princess itu idola hampir semua anak perempuan, lho. Bersedialah untuk menjadi idolanya!

 

 

Nggak boleh banyak protes. Diam saja, turuti kemauannya.

 

3. Ketika anakmu nggak pengen ada Hans atau Olaf dalam pesta Frozen-nya, menjadi Elsa pun harus kamu turuti.

 

4. Setelah pesta Frozen, saatnya kamu berubah menjadi beruang bagi si kecil Masha. Atau kamu mau jadi yang lain?

 

Lakukan saja, nggak mungkin istrimu yang jadi beruang, kan?

 

5. Atau bahkan ketika anak perempuanmu lebih suka menjadi Super Mario, bersedialah untuk menjadi pendampingnya

 

Ingat nggak boleh menolak!

baca juga : 11 Tips Untuk Jadi Ayah Idaman Bagi Anak Perempuan Kesayangan Anda (part 2) 

sumber : hipwee.com 

Superbook Admin

Official Writer
Share :

SUPERBOOK EDISI SEKOLAH MINGGU

Superbook Edisi Sekolah Minggu merupakan kurikulum berbasis visual media persembahan bagi anak-anak di gereja di seluruh Indonesia. Kurikulum ini terdiri dari 45 minggu bahan pelajaran sekolah minggu setiap tahunnya, Permainan interaktif dan topik-topik diskusi yang mengaktifkan anak-anak, dan Catatan Gizmo yang menghubungkan orang tua dengan apa yang dipelajari anak.

Klik untuk bergabung

SUBSCRIBE

Dapatkan berbagai info dan penawaran menarik dari SUPERBOOK

Copyright © 2018. SUPERBOOK